Bersepeda di Jakarta masih belum aman. Baru baru ini, komplotan begal menyasar pesepeda bernama, M Slamet di Jalan Latumenten, Tanjung Duren, Jakarta Barat, Senin, 25 Januari 2021 kemarin malam.
Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto kembali menyampaikan capaian kinerja Pemerintah Kota Bogor sepanjang 2020 dengan gaya unik dan berbeda. Kali ini Bima membeberkan program-program yang telah dilakukan sembari bersepeda.
Komandan Pasukan Marinir (Danpasmar) 1 Brigjen TNI (Mar) Hermanto melaksanakan olahraga bersepeda bersama para Pejabat Utama (PJU) Pasmar 1 di sekitar Cilandak Jakarta Selatan, Jumat (15/1/2021).
Di tengah tren bersepeda di masa adaptasi kebiasaan baru yang masih meningkat, OVO, menyediakan layanan akses pembayaran untuk produk asuransi Proteksi Sepeda
Vokalis barasuara, Iga Massardi terluka di sekujur tubuhnya seusai terjatuh saat bersepeda di kawasan Fatmawati, Jakarta Selatan, Minggu (3/1/2021) pagi.
Meskipun Car Free Day (CFD) belum diberlakukan di Jakarta selama pandemi COVID-19 ini, kawasan diberlakukannya CFD masih diminati warga Jakarta untuk berolahraga.
RCTI+ menyambut trend bersepeda ini dengan video competition Bike For Lyfe di Fitur Home Of Talent (HOT) sejak Oktober lalu. Upload momen bersepeda dan dapatan hadiah.
Produsen sepeda handmade asal Italia Basso memasarkan produk sepedanya di tanah air. 4 koleksi sepeda baru ditawarkan di tengah gaya hidup bersepeda yang sedang merebak di Indonesia.
United E-Motor, divisi sepeda motor listrik di bawah produsen sepeda United Bike akan meluncurkan skutik listrik pada 12 Desember nanti. Seperti apa ceritanya?
Sepeda saat ini memiliki harga yang sangat fantastis. Berikut ini lima sepeda dengan harga yang mengejutkan berdasarkan perhitugan Finances Online. Apa saja?
Olahraga sepeda menjadi salah satu sarana yang sedang tren di tengah pandemi Covid-19. Aktivitas olahraga satu ini dinilai aman untuk dilakukan oleh masyarakat untuk menjaga kebugaran dengan tetap menjaga jarak
Lensa Community berkolaborasi dengan fotografer profesional Panji Indra melakukan proyek fotografi dengan sepeda lewat The Cyclist Portrait Ride to 500 dan berhasil memecahkan rekor MURI.
Kian digemarinya aktivitas bersepeda memunculkan harapan bangkitnya industri sepeda dalam negeri. Ini harus dimanfaatkan untuk mendorong ekonomi lebih luas.
Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mencatakan pertengahan tahun ini penjualan sepeda mengalami peningkatan hingga empat kali lipat dibandingkan tahun lalu.
Lebih dari 500 warga Jepang dan Warga Negara Indonesia (WNI) yang berada di 17 wilayah di seluruh Jepang serentak melakukan kegiatan bersepeda dengan menggunakan batik.
Melihat antusiasme masyarakat yang tinggi dalam bersepeda, Salonpas menggelar Salonpas Sport Virtual Ride 2020. Ini adalah wadah untuk memacu semangat para penggemar sepeda.
Memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-92, Swara Milenial Indonesia (SMI) bekerja sama dengan Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) menggelar kegiatan Milenial Bersepeda.