Lifestyle
Minggu, 06 Maret 2022 - 18:49 WIB
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno, menjajal atraksi wisata balon udara ala Cappadocia, Turki, yang sempat hits setelah sukses serial Layangan Putus banyak ditonton masyarakat di tanah air.