Metro
Minggu, 08 November 2020 - 15:01 WIB
Proses pengerjaan waduk Cimanggis di RW 14 Kelurahan Cibubur, Kecamatan Ciracas, Jakarta Timur terhenti akibat terkendala pembebasan lahan. Kendati demikian warga yang terdampak berharap agar proses ganti rugi lahan dapat segera diselesaikan Pemprov DKI Jakarta.