Menanamkan akidah yang kuat adalah tugas pokok orangtua, karena merekalah yang sangat mempengaruhi tumbuh dan kembangnya pondasi agama dalam diri seorang anak.
Allah Azza wa Jalla memiliki banyak sifat dan nama-nama terbaik. Ada 20 sifat wajib bagi Allah yang patut diketahui umat muslim berikut dalil dan artinya.
Penyimpangan dalam masalah keimanan, ibadah atau akhlak masih kerap terjadi di masyarakat. Saat ini, banyak penyimpangan yang tersamar atau tidak nampak, bahkan banyak yang tidak disadari oleh pelakunya.
Dalam satu kitabnya, ulama bernama Muhammad bin Idris Asy-Syafii ini menegaskan bahwa Allah tidak bertempat. Allah ada tanpa permulaan dan tanpa tempat.
Banyak pemahaman tersebar menyebut bahwa Allah Azza wa Jalla bertempat di atas Arsy. Imam Syafi mengatakan bahwa sesungguhnya Allah ada tanpa permulaan dan tanpa tempat.
Sebagai Lembaga Amil Zakat Nasional yang memiliki perhatian khusus terhadap bidang sosial-dakwah, BMM membantu mantan penganut Islam Hakekok di Pendeglang Banten.
Saat mengisi kajian di Masjid Al-Isra, Ciledug, Tangerang baru-baru ini, Ustaz Arrazy Hasyim mengingatkan umat muslim agar tidak gampang menuduh bidah kepada muslim lainnya.
Anak harus mendapat perhatian khusus sejak dini dari orang tuanya. Perhatian yang dimaksud dalam Islam adalah pelajaran tentang tauhid. Apa dan bagaimana pelajaran tauhid yang harus diajarkan?
Ini kisah pada abad 12 Masehi. Kalender masih dihiasi Hijriyah. Dunia berkisah tentang Islam sebagai mercusuar dunia. Andalusia dan Abbasiyah masih terang benderang.
Kita diperintahkan berdoa kepada Allah dan tidak menyimpangkan doa tersebut kepada selain Allah Subhanahu wa taala. Termasuk yang berkaitan dengan akidah adalah bertawassul didalam doa.
Memiliki anak saleh bahagianya tak hanya di dunia, namun juga di akhirat. Penyejuk hati saat di dunia dan jalur pahala jariyah yang terus mengalir saat sudah di alam barzakh.
Di zaman ini, banyak penyimpangan yang tersamar atau tidak nampak, bahkan banyak yang tidak disadari oleh pelakunya. Termasuk penyimpangan-penyimpangan di dalam masalah keimanan, ibadah atau akhlak.
Bentuk penyelewengan dalam masalah akidah ini, tanpa disadari sering dikerjakan oleh sebagian kaum perempuan yakni adalah tathayyur (menggantungkan nasib dengan burung) dan tasyaum (menganggap sial).