Ridwan Kamil tiba-tiba masuk dalam pusaran polemik yang membelit tubuh Partai Demokrat. Dia dijagokan sebagai salah satu kandidat ketua umum melalui KLB.
Sebagai partai pengusung Ridwan Kamil di Pilgub Jawa Barat 2018 lalu, NasDem angkat bicara menanggapi kabar Ridwan Kamil tengah mengincar kursi ketua Golkar Jabar.
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil optimistis ekonomi bakal segera pulih menyusul aktivitas penerbangan kargo di Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) yang kembali menggeliat.
BIJB Kertajati Majalengka secara resmi melayani penerbangan angkutan kargo. Ke depan, pergerakan logistik masyarakat Jawa Barat dan Jawa Tengah bagian barat bisa memanfaatkan bandara tersebut.
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno terus mendukung pembangunan KEK pariwisata Sukabumi setelah mengadakan pertemuan dengan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Senin (22/2/2021).
Gubernur Jabar, Ridwan Kamil menyatakan wilayah Bogor, Depok dan Bekasi (Bodebek) dan Bandung Raya jadi prioritas dalam pelaksanaan vaksinasi COVID-19 tahap II.
Gubernur Jabar , Ridwan Kamil menepis tudingan tengah mengincar kursi Ketua DPD Golkar Jabar. Namun, dia mengaku memang ditawari memimpin sejumlah partai di Jabar.
Gubernur Jabar, Ridwan Kamil dikabarkan tengah mengincar jabatan Ketua DPD Partai Golkar Jabar. Namun, pengurus DPD Partai Golkar Jabar mengaku belum tahu.
Niat Gubernur Jabar, Ridwan Kamil mengincar Ketua DPD Partai Golkar Jabar akan berisiko besar. Apalagi jika hanya untuk memuluskan langkah menjadi Capres 2024.
Pengamat politik Universitas Al Azhar Indonesia (UAI) Ujang Komarudin mendapatkan informasi Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengincar kursi Ketua DPD Golkar Jawa Barat.
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil mendorong pemerintah pusat menerbitkan peraturan presiden (perpres) untuk mempercepat pembangunan kawasan metropolitan Rebana
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menagih janji sederet pembangunan infrastruktur prioritas di Jabar saat rapat bersama bersama Luhut Binsar Pandjaitan.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, Gubernur Ganjar Pranowo dan Gubernur Ridwan Kamil (RK) diyakini tidak mudah untuk bisa mengikuti kontestasi Pilpres 2024.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil (RK) adalah sebagian tokoh kepala daerah yang namanya sering masuk bursa Pilpres 2024 berbagai lembaga survei.
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil menyatakan, pemerintah terus berupaya menyelesaikan persoalan banjir yang kerap menimpa wilayah pantai utara (pantura) Jawa Barat.
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil resmi memperpanjang penerapan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) proporsional di 27 kabupaten/kota di seluruh Jabar.
Gubernur Jabar mewajibkan seluruh desa dan kelurahan di Jabar membangun posko COVID-19 seiring pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) skala mikro.