Surah Al-Fatihah merupakan ringkasan dari seluruh isi Al-Qur'an yang diringkas menjadi 7 ayat. Berikut 10 pelajaran dari Al-Fatihah sebagaimana dijelaskan Ustaz Budi Ashari.
Mari kita buka Al-Qur'an kita bahwa sepertiga Al-Quran Al-Karim merupakan kisah. Berikut 4 fungsi kisah dalam Al-Qur'an sebagaimana dijelaskan Ustaz Budi Ashari.
Tidak ada manusia yang hidupnya paling produktif dan usinya paling berkah kecuali Nabi Muhammad. Apa yang membuat Rasulullah begitu produktif? Berikut rahasianya.
Abdullah bin Abbas radhiyallahu 'anhuma sahabat, ahli ilmu yang lahir tiga tahun sebelum hijrah Nabi. Beliau adalah sosok teladan meskipun Allah mengujinya dengan kebutaan.
Ustaz Budi Ashari, Dai yang juga pakar sejarah Islam memberi nasihat indah kepada para suami. Nasihat ini merupakan wujud untuk mengamalkan Parenting Nabawiyah
Saat seorang yang kita cintai melakukan kesalahan bahkan dosa, kita akan bersikap tegas bahkan keras. Mengapa demikian? Karena kita mencintai dan mengasihinya.
Siapa yang tak kenal Sulaiman Al-Qanuni (1494-1566). Sultan terbesar Dinasti Turki Utsmani (Ottoman) yang ditakuti Prancis pada masa pemerintahannya pada Abad ke-16 Masehi.
Nasihat penuh hikmah ini ditulis oleh Ustaz Budi Ashari pada 2016 lalu. Ribuan orang membagikan tautannya melalui beranda Facebook karena pesannya penuh hikmah dan motivasi.