Daerah
Selasa, 12 Januari 2021 - 04:05 WIB
Tim search and rescue (SAR) gabungan kembali menemukan satu korban longsor yang sudah tak bernyawa berjenis kelamin laki-laki, di Dusun Bojong Kondang, Desa Cihanjuang, Kecamatan Cimanggung, Kabupaten Sumedang, sekira pukul 22.47 WIB, Senin (11/1/2021) malam.